Model Problem Based Learning Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Subtema 3 Bangga Terhadap Daerah Tempat Tinggalku
DOI:
https://doi.org/10.31949/educatio.v8i4.3459Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh hasil belajar Subtema Bangga Terhadap Daerah Tempat Tinggalku melalui penerapan Model problem based learning pada siswa kelas IV. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan menggunakan metode eksperimen. Penelitian ini dilaksanakan di Sekolah Dasar Negeri Lawanggintung 1 Kota Bogor dengan sampel sebanyak dua kelas siswa kelas IV, yaitu siswa kelas IVB dengan jumlah 25 responden dan kelas IVC dengan jumlah 26 responden. Waktu pelaksanaan penelitian ini adalah pada semester genap tahun pelajaran 2021/2022. Untuk mengumpulkan data, penelitian ini menggunakan soal pilihan ganda sebanyak 40. Hasil penelitian menunjukan adanya peningkatan hasil belajar siswa pada kedua kelas sampel. Hasil tes menunjukkan skor N-Gain pada kelompok kelas eksperimen sebesar 48, sedangkan kelompok kelas kontrol mendapatkan nilai N-Gain sebesar 45. Ketuntasan hasil belajar yang diperoleh kelompok eksperimen sebesar 64% sedangkan pada kelas kontrol sebesar 42%. Hasil pengujian beda rata-rata menunjukkan kelas eksperimen lebih baik dibandingkan kelas kontrol. Dengan demikian kesimpulan dari penelitian ini adalah penerapan model problem based learning berpengaruh secara signifikan terhadap hasil belajar pada Subtema Bangga Terhadap Daerah Tempat Tinggalku.
Keywords:
hasil belajar, model problem based learningDownloads
References
Abarang, N., & Delviany, D. (2021). Peningkatan Hasil Belajar Peserta Didik dengan Menggunakan Model Pembelajaran Problem Based Learning (PBL). Jurnal Pendidikan Dan Profesi Keguruan, 1(2). https://doi.org/10.26858/progresif.v1i2.28570.
Alan, U. F., & Afriansyah, E. A. (2017). Kemampuan Pemahaman Matematis Siswa Melalui Model Pembelajaran Auditory Intellectualy Repetition dan Problem Based Learning. Jurnal Pendidikan Matematika, 11(1). https://doi.org/10.22342/jpm.11.1.3890.67-78.
Anwar, H., Jamaluddin, J., & A.W., J. (2016). Pengembangan Perangkat Pembelajaran IPA Model 5E di SMP. Jurnal Cakrawala Pendidikan, 1(1), 142–151. https://doi.org/10.21831/cp.v1i1.8385.
Ariyani, B., & Kristin, F. (2021). Model Pembelajaran Problem Based Learning untuk Meningkatkan Hasil Belajar IPS Siswa SD. Jurnal Imiah Pendidikan Dan Pembelajaran, 5(3), 353-361.
Budhi, W., Wulandari, N. I., & Wijayanti, A. (2018). Efektivitas Model Pembelajaran Problem Based Learning terhadap Hasil Belajar IPA Ditinjau dari Kemampuan Berkomunikasi Siswa. Jurnal Pijar MIPA, 13(1), 51. https://doi.org/10.29303/jpm.v13i1.538.
Budiarti, R., Wilujeng, I., Jumadi, J., & Senam, S. (2016). Pengaruh Pembelajaran IPA Berbasis Sets terhadap Pengetahuan Lintas Disiplin Peserta Didik. Jurnal Cakrawala Pendidikan, 3(3). https://doi.org/10.21831/Cp.V35i3.10419.
Chandra, A. Y., Kurniawan, D.,& Musa, R. (2020). Perancangan Chatbot Menggunakan Dialogflow Natural Language Processing (StudiKasus: Sistem Pemesanan pada Coffee Shop). Jurnal Media Informatika Budidarma, 4(1), 208. https://doi.org/10.30865/mib.v4i1.1505.
Darwati, I. M., & Purana, I. M. (2021). Problem Based Learning (PBL): Suatu Model Pembelajaran Untuk Mengembangkan Cara Berpikir Kritis Peserta Didik. Widya Accarya, 12(1), 61-69.
Desriyanti, R. D., & Lazulva, L. (2016). Penerapan Problem Based Learning pada Pembelajaran Konsep Hidrolisi Garam untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa. Jurnal Tadris Kimiya, 1(2), 70. https://doi.org/10.15575/jta.v1i2.1247.
Dewi, S. M., & Sobari, T. (2018). Pembelajaran menulis teks cerpen dengan menggunakan metode pembelajaran berbasis masalah pada siswa kelas xi smk citra pembaharuan. Parole (Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia), 1(6), 989-998.
Emrisena, A., & Suyanto, E. (2018). Pengaruh Model Pembelajaran Problem Based Learning terhadap Keterampilan Proses Sains Ditinjau dari Self-Efficacy Siswa. Jurnal Pendidikan Fisika, 5(2), 205. https://doi.org/10.24127/jpf.v6i2.1306.
Fatmawati, E. T., & Sujatmika, S. (2018). Efektivitas PembelajaranProblem Based Learning terhadap Hasil Belajar IPA Ditinjau dari Kemampuan Berpikir Kritis. Wacana Akademika: Majalah Ilmiah Kependidikan, 2(2), 163.
Fauziah, N., Hakim, A., & Andayani, Y. (2019). Meningkatkan literasi sains peserta didik melalui pembelajaran berbasis masalah berorientasi green chemistry pada materi laju reaksi. Jurnal Pijar MIPA, 14(2), 31-35.
Febrita, I.,& Harni. (2020). Model Problem Based Learning dalam Pembelajaran Tematik Terpadu terhadap Berfikir Kritis Siswa di Kelas IV SD. Jurnal Pendidikan Tambusai, 4(2), 1619–1633. https://doi.org/10.31004/jptam.v4i2.627.
Handoyono, N. A., & Arifin, Z. (2016). Pengaruh Inquiry Learning dan Problem-Based Learningterhadap Hasil Belajar PKKR Ditinjau dari Motivasi Belajar. Jurnal Pendidikan Vokasi, 6(1), 31. https://doi.org/10.21831/jpv.v6i1.8114.
Hidayah, N. (2015). Pembelajaran tematik integratif di Sekolah Dasar. Terampil: Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Dasar, 2(1), 34-49.
Hidayani, M. (2017). Pembelajaran tematik dalam kurikulum 2013. At-Ta'lim: Media Informasi Pendidikan Islam, 15(1), 150-165.
Hidayat, R., Roza, Y., & Murni, A. (2019). Peran penerapan model problem based learning (pbl) terhadap kemampuan literasi matematis dan kemandirian belajar. Juring (Journal for Research in Mathematics Learning), 1(3), 213-218.
Islam, S. (2017). Karakteristik pendidikan karakter; menjawab tantangan multidimensional melalui implementasi Kurikulum 2013. Edureligia: Jurnal Pendidikan Agama Islam, 1(1), 89-100.
Jayul, A., & Irwanto, E. (2020). ModelPembelajaran Daring sebagai Alternatif Proses Kegiatan Belajar Pendidikan Jasmani di Tengah Pandemi Covid-19. Jurnal Pendidikan Kesehatan Rekreasi, 6(2). https://doi.org/10.5281/zenodo.3892262.
Jiniarti, B. E., Sahidu, H.,& Verawati, N. N. S.P. (2015). ImplementasiModel Problem Based Learning Berbantuan Alat Peraga untuk Meningkatkan Aktivitas dan Hasil Belajar Fisika Siswa Kelas VIII SMPN 22 Mataram. Prisma Sains : Jurnal Pengkajian Ilmu Dan Pembelajaran Matematika Dan IPA IKIP Mataram, 3(1), 27. https://doi.org/10.33394/j-ps.v3i1.1075.
Matra, S. D., Sidqi, M. F., & Ulya, I. (2014). Evaluasi pelaksanaan kurikulum 2013 tingkat satuan pendidikan dasar/sekolah dasar di kota Pekalongan. Jurnal Litbang Kota Pekalongan, 7.
Masykurni, M., Gani, A., & Khaldun, I. (2017). Penerapan Model Problem Based Learning (PBL) Berbasis Komputer untuk Meningkatkan SikapIlmiahdan Hasil Belajar pada Konsep Larutan Penyangga di SMA Negeri 1 Padang Tiji. Jurnal Pendidikan Sains Indonesia, 4(1), 94–106. https://doi.org/10.24815/jpsi.v4i1.6587.
Nugraha, M. I., Tuken, R., & Hakim, A. (2021). Penerapan Model Pembelajaran Project Based Learning untuk Meningkatkan Hasil Belajar pada Siswa Sekolah Dasar. Pinisi Journal Of Education, 1(2). https://ojs.unm.ac.id/PJE/article/view/25908.
Puspitorini, Subali, & Jumadi. (2014). Penggunaan Media Komik dalam Pembelajaran IPA untuk Meningkatkan Motivasi Dan Hasil Belajar Kognitif dan Afektif. Cakrawala Pendidikan, 33(3), 413–420. https://doi.org/10.21831/cp.v3i3.2385.
Puyada, D.,& Putra, R. R. (2018). Meta Analisis Pengaruh Problem Based Learning dan Virtual Laboratory terhadap Hasil Belajar Siswa. Invotek: Jurnal Inovasi Vokasional Dan Teknologi, 18(2), 9–16. https://doi.org/10.24036/invotek.v18i2.257.
Safrida, M., & Kistian, A. (2020). Penerapan model pembelajaran problem based learning (PBL) untuk meningkatkan hasil belajar IPA Kelas V SD Negeri Peureumeue Kecamatan Kaway XVI. Bina Gogik: Jurnal Ilmiah Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 7(1).
Saputra, T. A. (2009). Pembelajaran IPS Di Sekolah Dasar Berbasis pembelajaran Tematik. EduHumaniora| Jurnal Pendidikan Dasar Kampus Cibiru, 1(2).
Saputro, O. A., & Rahayu, T. S. (2020). Perbedaan Pengaruh Penerapan Model Pembelajaran Project Based Learning(PJBL) dan Problem Based Learning (PBL) Berbantuan Media Monopoli terhadap Kemampuan Berpikir Kritis Siswa. Jurnal Ilmiah Pendidikan Dan Pembelajaran, 4(1). https://doi.org/10.23887/jipp.v4i1.24719
Setiana, N. (2014). Pembelajaran IPS Terintegrasi dalam Konteks Kurikulum 2013. EduHumaniora| Jurnal Pendidikan Dasar Kampus Cibiru, 6(2).
Setiyaningrum, M. (2018). Peningkatan hasil belajar menggunakan model problem based learning (PBL) pada siswa kelas 5 SD. Jurnal Riset Teknologi dan Inovasi Pendidikan (JARTIKA), 1(2), 99-108.
Subali, B., Kumaidiac, Aminah, N. S., & Sumintono,B. (2019). Student Achievement Based on TheUse of Scientific Method in The Natural Science Subject in Elementary School. Jurnal Pendidikan IPA Indonesia, 8(1), 39–51. https://doi.org/10.15294/jpii.v8i1.16010
Sucipto, S. (2017). Pengembangan ketrampilan berpikir tingkat tinggi dengan menggunakan strategi metakognitif model pembelajaran problem based learning. JP (Jurnal Pendidikan): Teori dan Praktik, 2(1), 77-85.
Suryawati, E., & Osman, K. (2018). Contextual Learning: Innovative Approach towards The Development of Students’ Scientific Attitude and Natural Science Performance. Eurasia Journal of Mathematics, Science and Technology Education, 14(1), 61–76. https://doi.org/10.12973/ejmste/79329.
Syahid, L., Djabba, R., & Mukhlisa, N. (2021). Penerapan Model Pembelajaran Auditory Intellectually Repetition untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Sekolah Dasar di Kabupaten Barru. Pinisi Journal Of Education, 1(2). https://ojs.unm.ac.id/PJE/article/view/25981
Tarigan, E. B., Simarmata, E. J., Abi, A. R., & Tanjung, D. S. (2021). Peningkatan Hasil Belajar Siswa dengan Menggunakan Model Problem Based Learning pada Pembelajaran Tematik. Edukatif: Jurnal Ilmu Pendidikan, 3(4), 2294-2304.
Yuniawardani, V., & Mawardi, M. (2018). Peningkatan hasil belajar pada pembelajaran matematika dengan model problem based learning kelas IV SD. Jurnal Riset Teknologi dan Inovasi Pendidikan (JARTIKA), 1(2), 24-32.
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2022 Deska Yulis Susanti, Sumardi, Tatang Muhajang

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
An author who publishes in the Jurnal Educatio FKIP UNMA agrees to the following terms:
- Author retains the copyright and grants the journal the right of first publication of the work simultaneously licensed under the Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal
- The author is able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book) with the acknowledgment of its initial publication in this journal.
- The author is permitted and encouraged to post his/her work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of the published work