Metode Quantum Learning Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Mahasiswa
DOI:
https://doi.org/10.31949/educatio.v8i4.3823Abstract
Belajar merupakan upaya yang harus dilakukan oleh setiap individu untuk dapat mencapai tujuan hidupnya. Untuk melakukan kegiatan belajar, dibutuhkan guru yang berkompeten, agar peserta didik mampu bersaing dan dapat diandalkan dalam setiap lini kehidupan masyarakat. Untuk itu, setiap mahasiswa keguruan terkhusus mahasiswa Program Studi PPKn perlu memahami bagaimana cara menjadi seorang guru yang berkulitas. Guru yang berkualitas tidak hanya mampu berbicara di depan kelas saja, melainkan juga harus mampu untuk menyusun Perangkat Pembelajaran. Namun, pada kenyataannya terdapat beberapa mahasiswa yang kurang memiliki ketertarikan pada mata kuliah Perencanaan Pembelajaran PPKn, sehingga mengakibatkan kurang maksimalnya nilai yang didapatkan oleh mahasiswa Program Studi PPKn. Untuk itu peneliti ingin melakukan Penelitian Tindakan Kelas (PTK) dengan mencoba menerapkan metode Quantum Learning pada mata kuliah tersebut. Adapun tahap yang harus dilalui yaitu dengan melakukan tes yang terdiri dari pre test dan post test. Penelitian dilakukan dengan melakukan 2 siklus, hasil dari siklus 1 menunjukkan bahwa terdapat 11 mahasiswa (55 %) yang tuntas dan 9 mahasiswa (45 %) tidak tuntas, dengan nilai rata-rata kelas 74,75. Hal ini menunjukkan bahwa pelaksanaan siklus 1 belum berhasil. Kemudian peneliti lanjut pada siklus 2 dengan hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat 16 mahasiswa (80 %) yang tuntas dan 4 mahasiswa (20 %) tidak tuntas dengan nilai rata-rata kelas 80,2. Peningkatan hasil belajar dari siklus I ke siklus II sebanyak 25 %. Berdasarkan hal tersebut maka dapat disimpulkan bahwa penggunaan metode Quantum Learning efektif digunakan.
Keywords:
Metode Quantum Learning, hasil belajarDownloads
References
Ananda, R. (2019). Perencanaan pembelajaran. Lembaga Peduli Pengembangan Pendidikan Indonesia (LPPPI).
Atmojo, I. R. W. (2012). Mind Mapping Dalam Metode Quantum Learning Pengaruhnya Terhadap Hasil Belajar Dan Kreativitas Mahasiswa. Didaktika Dwija Indria, 2(1).
De Porter, B., & Hernacki. M. (2011). Quantum Learning: Membiasakan Belajar Nyaman dan Menyenangkan. Terjemahan oleh Alwiyah Abdurrahman dari Quantum Learning Unleashing the Genius in You. Bandung: PT. Mizan Pustaka.
Dewi, A. C., Hapidin, & Akbar, Z. (2019). Pengaruh Model Pembelajaran dan Kemampuan Berpikir Kritis terhadap Pemahaman Sains Fisik. Jurnal Obsesi: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 3(1), 18. https://doi.org/10.31004/obsesi.v3i1.136.
Fitri, A., Saparahayuningsih, S., & Agustriana, N. (2017). Perencanaan Pembelajaran Kurikulum 2013 Pendidikan Anak Usia Dini. Jurnal Ilmiah Potensia, 2(1), 1-13.
Marlina, L. (2017). Perencanaan Pembelajaran Pendidikan Anak Usia Dini. Raudhatul Athfal: Jurnal Pendidikan Islam Anak Usia Dini, 1(2).
Moleong. (2012). Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: PT Remaja Rosda Karya.
Musgamy, A. (2017). Quantum Learning Sebagai Proses Pembelajaran Bahasa Arab Aktif, Inovatif, Kreatif, Efektif Dan Menyenangkan. Al Daulah: Jurnal Hukum Pidana Dan Ketatanegaraan, 6(1), 145-155.
Nasution, A. G. J. (2017). Pembelajaran Edutainment: Tinjauan Filosofis Pendidikan Islam. Ihya al-Arabiyah: Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Arab, 3(2).
Oktavia, Y., & Hulu, F. (2017). Pengaruh metode quantum learning berbasis media interaktif terhadap prestasi belajar Bahasa Indonesia Mahasiswa di Universitas Putera Batam. KEMBARA: Jurnal Keilmuan Bahasa, Sastra, dan Pengajarannya, 3(2), 255-269.
Puspitasari, E. (2016). Profesionalisme Guru Dalam Mengenal Perkembangan Siswa Sebagai Subjek Belajar. Edueksos: Jurnal Pendidikan Sosial & Ekonomi, 4(2).
Putrianingsih, S., Muchasan, A., & Syarif, M. (2021). Peran Perencanaan Pembelajaran Terhadap Kualitas Pengajaran. INOVATIF: Jurnal Penelitian Pendidikan, Agama, dan Kebudayaan, 7(1), 138-163.
Ramlan, A. M. (2017). Peningkatan hasil belajar mahasiswa melalui metode quantum learning dengan teknik Mind mapping. Journal of Educational Science and Technology (EST), 3(2), 129-135.
Susanti, P. (2019). Peningkatan hasil belajar IPA MI/SD menggunakan model Quantum learning pada mahasiswa PGMI. Jurnal Kajian dan Pengembangan Umat, 2(1).
Usman, U. (2002). Konteks Implementasi Berbasis Kurikulum, Bandung: CV. Sinar Baru
Widyastuti, A., Sudarmanto, E., Silitonga, B. N., Ili, L., Purba, S. R. F., Khalik, M. F., ... & Situmorang, K. (2021). Perencanaan Pembelajaran. Yayasan Kita Menulis.
Wiriatmadja, R. (2008). Metode Penelitian Tindakan Kelas. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.
Wulanditya, P. (2016). Quantum Learning: Experiment To Increase Learning Outcomes. Journal of Accounting and Business Education, 1(4). https://doi.org/10.26675/jabe.v1i4.6039.
Zahran, M. (2019). Quantum Learning: Spesifikasi, Prinsip, dan Faktor yang Mempengaruhinya. Journal of Research and Thought of Islamic Education, 2(2), 141–157. http://jurnaliainpontianak.or.id/index.php/jrtie/article/download/1405/pdf.
Zayadi, A. (2017). Quantum Learning dalam Perspektif Pendidikan Islam. Hikmah: Journal of Islamic Studies, 13(1), 115. https://doi.org/10.47466/hikmah.v13i1.84.
Zendrato, J. (2016). Tingkat penerapan rencana pelaksanaan pembelajaran dalam pelaksanaan pembelajaran di kelas suatu studi kasus di SMA Dian Harapan Jakarta. Scholaria: Jurnal Pendidikan Dan Kebudayaan, 6(2), 58-73.
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2022 Nur Hasanah

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
An author who publishes in the Jurnal Educatio FKIP UNMA agrees to the following terms:
- Author retains the copyright and grants the journal the right of first publication of the work simultaneously licensed under the Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal
- The author is able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book) with the acknowledgment of its initial publication in this journal.
- The author is permitted and encouraged to post his/her work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of the published work