Efektivitas Problem Based Learning Dalam Meningkatkan Hasil Belajar Tematik Peserta Didik Kelas VI
DOI:
https://doi.org/10.31949/educatio.v9i4.6140Abstract
Pendidikan dasar, terutama dalam Kurikulum 2013 (K13) dengan pendekatan tematik terpadu, memprioritaskan pengalaman bermakna bagi peserta didik. Namun, hasil belajar menjadi indikator penting yang mencerminkan pencapaian kompetensi. Di kelas VI SD Negeri Tingkir Salatiga, dominasi pendekatan pembelajaran yang berpusat pada guru menyebabkan hasil belajar yang kurang optimal. Untuk mengatasi hal ini, penelitian ini menguji efektivitas metode Problem Based Learning (PBL) sebagai alternatif. PBL mendorong siswa untuk memecahkan masalah, berpikir kritis, dan aktif dalam pembelajaran. Metode penelitian eksperimen semu. Subjek penelitian adalah peserta didik berjumlah 60 orang kelas VI SD Negeri Tingkir Salatiga. Teknik pengumpulan data menggunakan teknik tes dengan instrumen butir soal dan teknik non tes berupa observasi dengan instrumen lembar observasi, dan angket dengan instrumen skala sikap. Observasi kegiatan pembelajaran menunjukkan perbedaan signifikan antara kelas kontrol (pendekatan konvensional) dan kelas eksperimen (PBL). Kelas eksperimen mencapai tingkat ketuntasan yang jauh lebih tinggi (86%) dibanding kelas kontrol (40%), serta tingkat siswa yang belum tuntas yang lebih rendah (14% vs. 60%). Analisis uji-t memperkuat temuan ini dengan signifikansi 0,001 < 0,05, menunjukkan efektivitas PBL terhadap hasil belajar. Kesimpulannya, PBL lebih efektif dalam meningkatkan hasil belajar siswa di kelas IV dibandingkan dengan pendekatan konvensional. Ini menawarkan solusi efektif untuk meningkatkan hasil belajar siswa dan merangsang keterlibatan aktif dalam pembelajaran sekolah dasar.
Keywords:
Problem Based Learning, Pembelajaran Konvensional, Pembelajaran Tematik, Hasil BelajarDownloads
References
Andayani, Y., Anwar, Y. A. S., & Hadisaputra, S. (2021). Pendekatan Etnosains dalam Pelajaran Kimia Untuk Pembentukan Karakter Siswa: Tanggapan Guru Kimia di NTB. Jurnal Pijar Mipa, 16(1), 39-43.
Aulia, R., & Sontani, U. T. (2018). Pengelolaan Kelas sebagai Determinan Terhadap Hasil Belajar. Pendidikan Manajemen Perkantoran, 151.
Bosica, J., S.Pyper, J., & Stephen MacGregor. (2021). Incorporating Problem-Based Learning in a Secondary School Mathematics Preservice Teacher Education Course. Teaching and Teacher Education, 102, 103335. https://doi.org/10.1016/j.tate.2021.103335
Darmawan, W., & Harjono, N. (2020). Efektivitas Problem Based Learning dan Two Stay Two Stray dalam Pencapaian Hasil Belajar. Basicedu, 405.
Fauziah, D. N. (2016). Penerapan Model Problem Based Learning untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa pada Pembelajaran IPS di Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 1(1), 102–109. https://doi.org/10.17509/jpgsd.v1i1.6550.
Hasyatun, H. (2022). Meningkatkan minat baca dan keterampilan berbicara dalam bahasa inggris pada peserta didik kelas X melalui penggunaan model pembelajaran problem-based learning. Jurnal Pendidikan Profesi Guru, 3(3), 105-111.
Hendriana, E. C. (2018). Pengaruh Model Pembelajaran Problem Based Learning dan Gaya Belajar Auditorial terhadap Hasil Belajar IPS di Sekolah Dasar. Jurnal Pendiidikan Dasar Indonesia, 3(1), 1 – 8. https://doi.org/10.26737/jpdi.v3i1.484
Kristiana, T. F., & Radia, E. H. (2021). Meta Analisis Penerapan Model Problem Based Learning dalam Meningkatkan Hasil Belajar IPA Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 5(2), 818–826. https://doi.org/10.31004/basicedu.v5i2.828
Marisya, A., & Sukma, E. (2020). Konsep model discovery learning pada pembelajaran tematik terpadu di sekolah dasar menurut pandangan para ahli. Jurnal Pendidikan Tambusai, 4(3), 2189-2198.
Misla, M., & Mawardi, M. (2020). Efektifitas PBL dan Problem Solving Siswa SD Ditinjau dari Kemampuan Berpikir Kritis. Jurnal Ilmiah Sekolah Dasar, 4(1), 60. https://doi.org/10.23887/jisd.v4i1.24279.
Mitra, D. R., Murtafiah, W., Eko, Y. T. H., & Nuning, I. (2023). Peningkatan Hasil Belajar Siswa Melalui Model Problem Based Learning Pada Mata Pelajaran PPKn Kelas III SD Negeri Guyung 4. Wacana Akademika: Majalah Ilmiah Kependidikan, 7(1), 129-137.
Naryatmojo, D. L. (2018). Penggunaan Taksonomi Bloom dalam Pembelajaran Keterampilan Menyimak Bermuatan Pendidikan Karakter Profetik Untuk Mengukur Keberhasilan Hasil Belajar Mahasiswa. Pertemuan Ilmiah Bahasa Dan Sastra Indonesia (PIBSI), 2018.
Nookhonga, J., & Wannapiroon, P. (2015). Development of Collaborative Learning Using Case-based Learning via Cloud Technology and Social Media for Enhancing Problem-solving Skills and ICT Literacy within Undergraduate Students. Procedia - Social and Behavioral Sciences, 174, 2096–2101. https://doi.org/10.1016/j.sbspro.2015.02.007
Noviandi, H., Neviyarni, S., & Farida, F. (2020). Pengembangan Desain Pembelajaran Model Assure Menggunakan VAK di Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 4(4), 977-984.
Safithri, R., Syaiful, S., & Huda, N. (2021). Pengaruh Penerapan Problem Based Learning (PBL) dan Project Based Learning (PjBL) terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah Berdasarkan Self Efficacy Siswa. Jurnal Cendekia : Jurnal Pendidikan Matematika, 5(1), 335–346. https://doi.org/10.31004/cendekia.v5i1.539.
Seibert, S. A. (2020). Problem-Based Learning: A Strategy to Foster Generation Z’s Critical Thinking and Perseverance. Teaching and Learning in Nursing, 000, 2–5. https://doi.org/10.1016/j.teln.2020.09.002
Setiyaningrum, M. (2018). Peningkatan hasil belajar menggunakan model problem based learning (PBL) pada siswa kelas 5 SD. Jurnal Riset Teknologi dan Inovasi Pendidikan (JARTIKA), 1(2), 99-108.
Suari. (2018). Penerapan Model Pembelajaran Problem Based Learning untuk Meningkatkan Motivasi Belajar IPA. Jurnal Ilmiah Sekolah Dasar, 2(3), 241–247. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.23887/jisd.v2i3.16138.
Suryawan, A., Binadja, A., & Sulistyorini, S. (2015). Pengembangan instrumen performance assessment praktikum bervisi sets untuk mengukur keterampilan proses sains. Journal of Primary Education, 4(1).
Zulela, M. S., Siregar, Y. E. Y., Rachmadtullah, R., & Warhdani, P. A. (2017). Keterampilan menulis narasi melalui pendekatan konstruktivisme di sekolah dasar. Jurnal Pendidikan Dasar, 8(2), 112-123.
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 Vany Oktaviana, Naniek Sulistya Wardani

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
An author who publishes in the Jurnal Educatio FKIP UNMA agrees to the following terms:
- Author retains the copyright and grants the journal the right of first publication of the work simultaneously licensed under the Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal
- The author is able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book) with the acknowledgment of its initial publication in this journal.
- The author is permitted and encouraged to post his/her work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of the published work