IMPLEMENTASI PEMASARAN IKAN HIAS “SUB BETTA BROTHERS” MELALUI SOCIAL MEDIA DAN DIGITAL MARKETING
DOI:
https://doi.org/10.31949/jb.v2i1.674Abstract
Ikan hias semakin popular dipasar lokal maupun pasar ekspor. Banyak sekali peternak yang mulai melirik untuk membudidayakan jenis-jenis ikan hias di Indonesia. Ikan hias air tawar termasuk dalam komoditas perikanan yang bisa dibudidayakan secara terus-menerus. Banyak sekali pedagang ikan hias yang membuka toko kecil untuk berjualan ikan hias mereka. Namun sebagian besar dari mereka berjualan secara tradisional yaitu dipasar atau ditoko. Semakin berkembangnya teknologi seharusnya dapat dimanfaatkan oleh para pedagang ikan hias. SUB Betta Brothers adalah salah satu peternak dan pedagang ikan hias air tawar di Surabaya dan akan menjadi partner dalam kegiatan pengabdian ini. Tujuan utamanya adalah untuk memanfaatkan social media dan digital marketing untuk dapat mengembangkan usaha mitra. Permasalahannya adalah mitra belum menerapkan digital marketing dan social media. Mitra juga belum memiliki logo dan banner usaha. Maka dari itu tim pelaksana mengadakan sosialisasi dampak positif social media dan pelatihan pembuatan desain grafis logo dan banner. Hasil dari kegiatan ini adalah pemilik usaha memiliki pengetahuan dari dampak dan pemanfaatan scosial media pada pemasaran produk. Mitra mampu membuat logo dan banner sendiri. Setelah berjalan selama 2 bulan, Analisa yang kami dapatkan adalah omzet penjualan mitra naik dan pengunjung yang datang ke toko juga naik sekitar 400%. Selain itu usaha mitra memiliki daya saing yang lebih baik dari sebelumnya.
Keywords:
ikan hias, logo, digital, corel drawDownloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
An author who publishes in the BERNAS: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat agrees to the following terms:
- Author retains the copyright and grants the journal the right of first publication of the work simultaneously licensed under the Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal
- The author is able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book) with the acknowledgment of its initial publication in this journal.
- The author is permitted and encouraged to post his/her work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of the published work