Lokakarya Pemanfaatan Teknologi Pembelajaran dalam Rangka Penguatan Profil Pelajar Pancasila
DOI:
https://doi.org/10.31949/jb.v6i1.11256Abstract
Analisis situasi dan permasalahan mitra, yakni anggota forum MGMP Fisika Kabupaten Tanah Bumbu menunjukkan adanya permasalah yang berkaitan dengan isu SDG’s dengan prioritas isu pendidikan bermutu, dimana mutu pendidikan belum merata. Pengabdian ini berfokus pada tiga kegiatan utama sebagai solusi permasalahan yang telah teridentifikasi. Solusi yang berkaitan permasalahan guru belum berfokus kepada pemanfaatan teknologi pembelajaran dalam rangka penguatan profil pelajar pancasila adalah melaksanakan lokakarya pemanfaatan teknologi pembelajaran dalam rangka penguatan profil pelajar pancasila. Hal ini berkaitan dengan luaran berupa peningkatan keberdayaan mitra pada aspek manajemen, yakni pemanfaatan teknologi dalam pembelajaran. Ketercapaian peningkatan keberdayaan mitra pada aspek manajemen, yakni pemanfaatan teknologi dalam pembelajaran diukur menggunakan lembar observasi. Ketercapaian dihitung melalui skor rata-rata yang diperoleh. Kegiatan pengabdian dilanjutkan dengan pendampingan perencanaan pembelajaran inovatif yang terintegrasi dengan kearifan lokal dan memuat isu-isu masyarakat global sehingga dapat dimanfaatkan setiap individu untuk mengeksplorasi permasalahan atau fenomena yang terjadi di lingkungan sekitar tempat tinggalnya, terutama yang terkait perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi
Keywords:
teknologi pembelajaran, profil pelajar pancasilaDownloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Mustika Wati, Sri Hartini, Raihanah Sari, Dewi Dewantara, Alya Nur Alifah, Rahmah Andriani

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
An author who publishes in the BERNAS: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat agrees to the following terms:
- Author retains the copyright and grants the journal the right of first publication of the work simultaneously licensed under the Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal
- The author is able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book) with the acknowledgment of its initial publication in this journal.
- The author is permitted and encouraged to post his/her work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of the published work